Sabtu, 19 Juni 2010

HANYA MEMUJA

by:Mellia

aku terpaku pada satu sosok
sesosok makhluk yang begitu sempurna
senyumnya mendamaikan ku
kata katanya menguatkan aku
menjadi sepeti karang di lautan
yang tetap tegar walau badai menghadang
hari yang kulalui terbiasa dengan hadirmu
tingkah, laku dan perangaimu
akhirnya kurasa dirimu begitu bearti untukku
aku mengnalmu namun kau tak kenal aku
jiwaku mulai gelisah
mencari tau ada apa dengan ini
perasan ini begitu sulit untuk diungkap
begitu takut untuk ku artikan
karena aku tak sanggup dan sungguh tak sanggup
kecewa untuk yang kedua kali karna rasaku berlebihan
tapi ijinkan aku untuk sekedar memuja
memuja hati yang begitu ku damba
walau ini tak adil untuk hatiku
tapi mungkin ini yang terbaik
mencintaimu meski hanya memuja
tak ingin kau tau meski ku berharap kau tau
aku akan tetap memujamu meski kau tak kan pernah tau
aku akn tetap memujamu meskipun akhirnya kau tetap tak dapat ku miliki
karena yang ku mau hanyalah mencinta ,bukan memiliki
walau ku tau aku kan terluka karna rasa yang tak berbalas
mungkin ini memang jalanku
tetap memuja dan takmungkin dipuja
berharap memilki meski tak kan memilki
hanya terus mencinta
dan tak layak untuk dicinta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar