Minggu, 20 Februari 2011

DeSeMbeR

senja ini...
Aku terpaku..
Menatap tanah yg masih basah...
Diam..
Dan membisu...
Berteman gerimis,
berselimutkan dingin...

Air mata tak sanggup ku bendung...
Hingga menerobos tak sopan dri pelupuk kornea mataku...
Desember ku menangis...

Kakiku tak sanggup menapak,
remuk jiwaku menyaksikan smua ini,
hatiku terhempas menahan pilu...

Ini smua hanya mimpi buruk.. Begitu ku yakinkan hati... Ku ingin segera bangun... Mengakhirinya.. Namun.. Lelah ku yakinkan hati... Letih ku kuatkan raga.. Krn akhirnya kenyataan ttp tak berpihak...

Begitu sulit untuk ikhlas, namun ku belajr merelakanmu untuk pergi...
Pergi jauh..
Sangat jauh...
Dan tak untuk kembali lagi...

Slamat jalan cahayaku...
Smoga jalanmu terang...seterang sinar yg kau berikan untuk kami..

Meski kini kau tlah tiada...
Sungguh kau kan slalu hidup di hati kami...
Till end of the time

we are love u--grandpa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar